Tips Memilih Penginapan Murah dan Nyaman


Jika anda melalukan perjalanan wisata dengan biaya minim, tentu anda akan mencari tempat penginapan murah untuk bermalam. Tetapi ada baiknya anda tidah hanya memilih penginapan hanya karena biaya yang murah saja. Berikut beberapa hal yang perlu anda perhatikan ketika akan memilih tempat penginapan:

  • Pilih penginapan yang mudah untuk diakses

  • Perhatikan kebersihan tempat penginapan, periksa kamar mandi dan tempat tidurnya

  • Perhatikan lokasi tempat penginapan, apakah aman, nyaman dan tidak bising

  • Perhatikan layanan yang diberikan, apakah biaya sudah all in atau ada biaya-biaya tambahan.

  • Dan yang terakhir, perhatikan apakah penginapan memberikan layanan ekstra seperti sarapan atau makan malam

dengan memperhatikan hal-hal tersebut dipastikan anda tidak hanya akan mendapatkan tempat penginapan yang murah saja, tetapi nyaman sehingga perjalanan wisata anda akan lebih menyenangkan. Semoga bermanfaat.-iwngnwn-

0 komentar:

Posting Komentar