Resep Brownies Kukus Banyak Dicari Pecinta Brownies


Resep Brownies Kukus

Resep brownies kukus memang banyak dicari oleh ibu rumah tangga karena memang resep kue yang satu ini memang benar-benar lezat. Rasanya yang lembut, manis sungguh sangat nikmat bila ditemani dengan secangkir teh atau kopi hangat. Tak heran banyak para ibu rumah tangga yang telaten membuatnya.


resep brownies kukus


Terdapat beragam model bentuk dan cara pengolahannya kue brownies kukus tersebut, dan sempat menjadi santapan yang cukup terkenal. Mulai dari brownies dengan merek ternama hingga potongan kue brownies yang dijajakan dikantin sekolah, kantor bahkan pedagang kaki lima. Brownies kukus ini sangat disukai oleh para konsumennya.

Konsumen
Memang kini persaingan bisnis brownies kukus cukup ketat, tapi anda tak perlu khawatir. Karena peluang bisnis kue ini masih sangat terbuka lebar hal tersebut disebabkan penikmat brownies kukus berasal dari semua kalangan. Mulai dari dari anak-anak, remaja hingga orang tua karena rasanya yang manis, empuk dan legit.

Memulai Bisnis
Salah satu kue kukus dengan bahan dasar cokelat yang paling sering dibicarakan dalam beberapa tahun terakhir, adalah Brownies kukus. Awal mulanya kue yang manis dan legit itu adalah buah tangan khas dari Bandung, tapi kini telah menjadi sajian lezat yang mudah kita temui karena semakin banyaknya penjual brownies kukus.

Rasanya yang lezat menjadikan kue brownies ini cepat berkembang dan juga permintaan pasar yang terus meningkat membuat pamornya semakin populer. Oleh sebab itulah kini banyak orang khususnya kaum ibu rumah tangga yang melirik untuk menjadikan brownies kukus sebagai yang menjanjikan. Survey resep brownies yang enak namun bahan baku yang digunakan usahakan dengan murah tetapi berkualitas baik, tepung singkong misalnya. Kelebihan dari brownies kukus dengan tepung singkong adalah mampu bertahan hingga 12 hari di luar kulkas.


  • List Semua kebutuhan yang diperlukankan untuk membuat brownies kukus, termasuk dimana Anda dapat memperoleh bahan baku yang dibutuhkan tersebut. Cari toko grosir yang menjual bahan kue untuk memperoleh harga yang lebih terjangkau.
  • Pastikan brownies kukus yang Anda jual mempunyai cirri khas rasa tersendiri sehingga konsumen ketagihan untuk membelinya lagi. Anda juga dapat mengedepankan karakteristik brownies kukus buatan Anda, misalnya saja brownies kukus rendah kalori.
  • Survey lokasi yang tepat dan strategis untuk menjajakan brownies kukus buatan Anda. Kemudian jalin kerja sama dengan beberapa pemilik toko.
  • Jangan lupa untuk membuat catatan penjualan dan juga catatan piutang karena jika Anda bermain di pasar grosir itu berarti Anda banyak bermain dengan sistem konsinyasi.
  • Distribusikan ke toko-toko kue pada pagi hari kemudian ambil hasil penjualan setelah 8 jam atau pada sore hari.


Resep Brownies Kukus

Bahan Yang Digunakan

  • Terigu 125 gram, ayak, aduk rata bersama dengan coklat bubuk
  • Dark Cooking Cokelat 100 gram. (lelehkan kemudian campur dengan minyak)
  • Garam secukupnya
  • Coklat bubuk 50 gram, ayak, kemudian aduk sampai rata dengan terigu.
  • Gula 225 gram
  • Susu Kental Manis 75 ml
  • Minyak goreng 175 ml
  • Emulsifier 1 sendok teh
  • Pasta Coklat
  • Telur 6 butir


Proses Membuatnya

  • Kocoklah telur, garam dan gula, emulsifier dan juga pasta coklat sampai dengan mengembang dan kaku.
  • Selanjutnya masukkan campuran tepung terigu serta coklat bubuk. Aduk secara perlahan hingga merata.
  • Masukkan pula campuran minyak dan coklat yang telah dicairkan lalu aduk sampai rata.
  • Sisihkan sepertiga bagian adonan, lalu beri susu kental manis dan aduk sampai rata.
  • Bagi 2 adonan yang tanpa susu kental manis. Bagian pertama, kukus selama 10 menit, kemudian tambahkan adonan dengan susu kental manis kemudian kukus selama 10 menit,
  • Terakhir masukkan sisa adonan tanpa susu kental manis, lanjutkan dengan mengukusnya sampai matang selama kira-kira 20 menit.
  • Angkat kemudian dinginkan, sekarang kue brownies coklat yang lezat sudah siap.


Keuntungan Bisnis      
Sasaran market untuk bisnis modal kecil brownies kukus ini adalah dari segala usia. Mulai anak-anak hingga orang tua dan cocok juga bagi semua kalangan, baik pelajar, kalangan menengah ke bawah serta pegawai kantor. Semua itu karena harga untuk brownies kukus cukup murah. Lebih menariknya lagi, brownies kukus dapat disajikan setiap saat tanpa harus menunggu momen tertentu.

Hambatan Bisnis

  • Ketika menjalankan bisnis brownies kukus ini ada beberapa hambatan yang mungki akan Anda temui, diantaranya adalah sebagai berikut ini.
  • Banyaknya pesaing yang telah lebih dulu menjalankan bisnis ini sehingga Anda harus pintar-pintar menciptakan sebuah inovasi baru.
  • Kue basah seperti brownies kukus tidak bisa tahan lama sehingga jika tidak laku makan akan cepat basi.
  • Adanya beberapa bahan baku yang mahal, misalnya saja gula, telur dan tepung terigu.
  • Proses memasak dan mengolahnya terhitung cukup lama sehingga memerlukan banyak tenaga.


Strategi Pemasaran
Masyarakat menilai brownies kukus hasil buatan Anda tentunya dengan berbagai alasan sehingga diminati oleh banyak orang . Selain karena rasanya yang enak, tampilan yang cantik dan juga pintar-pintar Anda dalam mempromosikan barang dagangan kepada masyarakat. Kue brownies kukus selain cocok disajikan sebagai camilan juga sangat cocok dihidangkan pada saat hajatan atau acara-acara penting lainnya seperti arisan, pengajian dan lain sebagainya.Panjangkan jangkauan Anda serta banyak-banyaklah dalam melobi orang yang memiliki perkumpulan atau sebuah komunitas. Selain itu, Anda juga bisa menjalin kerjasama dengan pelaku bisnis kue lainnya agar mau ikut menjual brownies kukus hasil buatan Anda. Tawarkan produk Anda tersebut kepada mereka sebagai salah satu menu andalan untuk dihidangkan pada saat ada acara hajatan.

Kunci Sukses
Dengan menciptakan dan mempertahankan citarasa yang khas dari brownies kukus itu adalah kunci sukses untuk meraih sebuah kesuksesan dalam bisnis. Rasa yang enak, tekstur yang empuk dan kemasan sederhana tapi tetap menarik dan murah adalah yang utama. Bermain di pasar grosir dengan mengambil sebuah keuntungan yang tidak terlalu banyak tetapi digenjot dengan jumlah penjualan yang banyak itu akan mendatangkan pendapatan yang justru lebih banyak. Maju terus pantang mundur karena kesuksesan pasti akan menghampiri bisnis Anda meski hanya dengan modal kecil.

Demikian pembahasannya tentang resep brownies kukus yang banyak disukai para pecinta kue brownies. Karena memang kue yang satu ini memang enak banget rasanya bila dsanding dengan secangkir teh atau kopi hangat. Semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan anda.

Mesin Press Plastik Perihal Continuous Sealer

Mesin Press Plastik Jenis Continuous Sealer


Mesin press plastik sebetulnya banyak macamnya mesin ini umum diterapkan dipakai untuk mengemas plastik pembungkus makanan dan produk lainya yang di kemas memakai plastik, mesin press plastic banyak macamnya. antara lain hand sealer, continuous sealer, cup sealer dan masih banyak lagi.


Untuk kalangan industry menangah ke bawah lazimnya mereka menerapkan hand sealer seumpama pada industri rumahan, dan pemakaian continuous sealer umumnya dipakai pada industry menengah keatas sebab industry menengah keatas lebih banyak omsetnya jadi jika memakai hand sealer tentunya akan memerlukan banyak energi kerja sebab mesinnya tak berjalan secara otomatis.

Kelebihan mesin continuous sealer dari pada mesin lainya ialah dapat berjalan menjalankan pengepresan plastik kemasan secara otomatis, mesin press plastik dapat membikin pengemasan makanan jadi lebih total dan makanan yang ada di dalamnya menjadi bendung lama masa kedaluarsanya.

Mesin continuous sealer dapat membikin kemasan jadi bendung tidak bocor dan rapat total, serta pemakaiannya lebih gampang dan kencang, mesin continuous sealer sesuai untuk kemasan berbahan dasar plastic dan aluminium foil, mesin press plastik yang satu ini dapat menyegel kemasan aluminium dengan total serta seketika mencetak kode kedaluarsanya pada kemasan hal yang demikian.

Maka mesin ini di lengkapi dengan emboss yang dapat mencetak kode kedaluarsa, mesin ini juga dapat di pakai pada posisi vertical kecuali posisi horizontal jadi dapat di pakai untuk mengemas snack dan bahan cair supaya tak tumpah ketika mengerjakan pengemasan, juga bahan tipe bubuk seperti kopi, susu bubuk, serta tepung.

Untuk menerima hasil terbaik anda dapat memakai plastik PP dan PE serta aluminium foil dengan besar ukuran kurang lebih 30 cm yang mempunyai berat maximal 30 kg, harga mesin press plastik ini mulai dari 3,8 – 4 Jutan, jika anda mau mencobanya cobalah mesin press plastik continuous sealer jenis FRB 770 II, kualitasnya taka da yang menandingi, masih cukup bagus di banding yang lain.

Pembahasannya tantang mesin press plastik continuous sealer yang kesanggupan menyegel kemasannya luar lazim dan otomatis pula bisa memudahkan para pebisnis menjalankan pengemasan kepada produknya jadi lebih bagus dan pesat, semoga menginspirasi anda.